- Back to Home »
- Objek Wisata »
- Gelanggang Pemuda Manunggal Jati
Posted by : Unknown
Minggu, 24 Agustus 2014
Arena ini dibangun untuk menampung berbagai kegiatan yang dilakukan oleh organisasi-organisasi pemuda yang adadi Kota Semarang sekaligus sebagai Sekretariat masing-masing organisasi. Gelanggang ini memiliki fasilitas kolam renang yang cukup representatif, lapangan tenis, gedung pertemuan, area permainan anak-anak, penginapan remaja. Terletak di komplek Taman Majapahit Estate, dibuka setiap hari pada jam 06.30 sampai dengan 18.00. Berjarak kurang lebih 10Km dari pusat Kota kearah Timur.